Posts

Showing posts from February, 2012

Good Pesantren Governance

Kepemimpinan di pesantren selama ini pada umumnya bercorak alami. Baik pengembangan pesantren maupun proses pembinaan calon pimpinan yang akan menggantikan pimpinan yang ada, belum memiliki bentuk yang teratur dan menetap. Dalam berbagai hal, pembinaan dan pengembangan seperti itu dapat juga menghasilkan persambungan (kontinuitas) kepemimpinan yang baik, tetapi pada umumnya hasil sedemikian itu tidak tercapai. Sebagai akibat sering kali terjadi penurunan kualitas kepemimpinan dengan berlangsungnya pergantian pimpinan dari satu generasi ke generasi berikutnya [1] . Oleh karena itu, pada kepemimpinan alami dalam pesantren yang berupa pola pewarisan pesantren, termasuk estafet kepemimpinannya harus segera dirombak supaya pesantren tidak diteinggalkan masyarakat. Pengembangan pesantren maupun proses pembinaan calon pimpinan yang akan menggantikan pimpinan sekalrang ini harus memiliki bentuk yang teratur dan mantap. Untuk mengembangkan pesantren sebenarnya membutuhkan lebih dari seorang

Memaknai BismiLlah

Image
Telah menjadi semacam keharusan pada setiap penulisan materi keagamaan untuk mengemukakan pembahasan kalimat Bismillâhirrahmânirrahîm  (Basmalah) pada setiap  Muqaddimah . Di sini makna Basmalah akan dibahas sebagai salah satu bagian pembahasan ilmu tasawuf. Sunnah Nabi Muhammad SAW memerintahkan agar setiap muslim sebelum memulai suatu perbuatan hendaklah didahului dengan mengucapkan kalimat  Bismillâhirrahmânirrahîm . Sebab ucapan itu akan memberi keberkatan ketika bekerja dan mendapatkan rahmat Allah.